Kukuhkan 42 Calon Paskibraka Kabupaten Dairi Tahun 2019, Bupati Dairi :”Kalian adalah Putera dan Puteri Terbaik Kabupaten Dairi.”
42 orang Calon Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kabupaten Dairi yang akan bertugas untuk tanggal 17 Agustus 2019, di kukuhkan secara resmi oleh Bupati Dairi Dr. Eddy Keleng Ate Berutu pada Kamis (15/8/2019) di Gedung Olahraga Sidikalang. Acara pengukuhan tersebut turut di hadiri oleh Unsur Forkopimda Kabupaten Dairi, Sekretaris Daerah Kabupaten Dairi Sebastianus Tinambunan, SH, M.Pd,…