Penjelasan Satgas Terkait Penanganan Tiga Keluarga Besar SMAN. 2 Sidikalang
SIDIKALANG – Adanya kekhawatiran beberapa pihak bahwa telah terjadi klaster kerja di SMAN 2 Sidikalang, menanggapi hal tersebut Satgas Penanganan Covid19 Kabupaten Dairi melalui Kadis Kesehatan dr. Ruspal Simarmata memberikan penjelasan. Bahwa Tn. SS dinyatakan terkonfirmasi positif berdasarkan pemeriksaan swab di RS. Bina Kasih Jumat (23/10/2020) dimana istri pasien Ny. KP merupakan salah satu guru…